Selamat Datang di Halaman Pondok Modern Madinah Lampung Timur

Tasyakuran Selepas Ujian Akhir Tahun

Rabu, 31 Maret 2021, tepat pukul 08.30 WIB Bell berbuyni panjang menandakan masa akhir ujian tulis telah berakhir. Para Santri keluar ruang ujian tulis dengan semangat tanda euforia menyambut masa liburan akhir tahun.

Namun sebelum masa liburan tiba, para santri diberikan bekal pesan dan arahan dalam mengisi masa liburan panjang akhir tahun.

Pesan dan Arahan Bapak Direktur KMI,
Ust. Muhammad Qoribun, M.Pd

Santriwan Pondok Modern Madinah

Santriwati Pondok Modern Madinah





 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar